back to top
Jumat, Juni 28, 2024
BerandaOTOMOTIFPenyebab Knalpot Motor Nembak-Nembak? Ini penyebab nya

Penyebab Knalpot Motor Nembak-Nembak? Ini penyebab nya

Penyebab Knalpot Motor Nembak-Nembak? Ini penyebab nya

Aufaproject46.com Hallo Masbro sebagai pecinta motor tentunya kamu belum tau penyebab knalpot nembak-nembak, mungkin kamu akan membiarkanya karena tidak tahu sebab yang di timbulkan dari knalpot tersebut.

7 Penyebab Knalpot Motor Nembak-Nembak

Meskipun begitu jangan di anggap remeh Hal tersebut. sebab knalpot nembak bisa berpengaruh pada motor anda atau biasanya ada yang tidak beres di motor anda.

kalau sampai di biarkan, tentunya akan berpengaruh buruk di motor anda, tidak menutup kemungkinan semakin banyak komponen motor anda yang akan bermasalah.

Ujungya anda harus melakukan perbaikan, budget yang di keluarkan tentunya juga lumayan banyak, pasti kamu tidak ingin hal seperti ini terjadi di motor kamu kan??

Supaya hal seperti itu tidak terjadi, tentunya kamu harus selalu peka terhadap motor kamu jika knalpot mengalami perubahan suara yang tidak seperti biasanya.

jika memang ada yang tidak beres di knalpot kamu segeralah kamu cek bawa ke bengkel untuk diperbaiki. pastikan bengkel nya terpercaya

Agar memudahkan dalam perbaikan, Lewat artikel ini kami akan menjabarkan sebab sebab knalpot nembak pada motor anda masbro, contohnya ada 7 penyebab nya, simak selengkap nya di bawah ini

1. penggantian knalpot standart ke racing

Penggunaan knalpot racing wajib disertai pengaturan bahan bakar minyak dan udara yang tepat agar tidak menimbulkan suara yang nembak.

penyebab dari knalpot nembak biasanya akibat pergatian knalpot stdadart ke racing.

Baca Juga :   Tips merawat kopling motor agar tidak cepat rusak

kalau tidak di sesuaikan dengan pengaturan asupan udara dan bahan bakar minyak, tentunya akan berpotensi suara nembak dari selongsong pembuangan.

Hal ini disebabkan karena knalpot racing memiliki proses pelepasan gas buang yang lebih besar atau lancar

kalau ingin seimbang, asupan bahan bakar minyak di ruang bakar harus ditingkatkan sesuai knalpot yang di gunakan.

sebab bila tidak di seting seperti itu, tidak menutup kemungkinan knlapot kamu akan nembak.

Efek lain yang di timbulkan, motor anda bisa mati mendadak. itulah mengapa ketika anda ganti knalpot wajib melakukan seting ulang pengaturan udara dan bahan bakar minyak di karburator atau ECU motor.

2. Busi Yang Bermasalah .

Ketika busi rusak atau kotor, hal semacam itu bisa jadi penyebab knalpot motor anda nembak

Fungsi busi adalah memantik apik ketika proses pembakaran di dalam mesin.

Saat busi kotor, berkerak bahkan rusak, tentunya membuat kinerja motor tidak optimal

Ujungnya busi tidak bisa memantik apik dengan semestinya.

jika busi sebagai pemantik apik tidak dapat berkerja dengan semestinya, pastinya akan menimbulkan berbagai masalah pada motor anda.

Contoh bunyi ledakan yang sering muncul pada knalpot, seperti yang kami kutip dari website resmi astramotor.co.id.

Agar terhidar dari hal semacam itu, kamu wajib membersihkan busi motor kamu secara teratur

Meskipum sudah dibersihkan, tapi suara knalpot tetap nembak, bisa jadi tanda elektroda busi sudah mulai aus. solusi tersimpel ialah dengan cara ganti busi lama anda ke busi yang baru

3. Knalpot Bocor

ketika knalpot bocor, segerkan tambal supaya tidak semakin parah bocornya. biasanya hal yang paling umum atau sering terjadi ketika knalpot nembak ialah karena karatan.

Kondisi seperti itu biasanya terjadi pada jenis motor tua atau motor tahun lama.

Baca Juga :   Daftar Kode MIL Motor Honda Beat: Ketahui Gejala Kerusakan yang Tepat

Knalpot bocor jangan sampai di sepelekan atau dibiarkan. karena dapat menimbulakan suara nembak pada knalpot.

Bila sampai di biarkan maka anda harus siap menanggung resiko kalau motor anda rusak

Sebutlah motor mudah panas, disebabkan karena sirkulasi pendingingan tidak setabil. di tambah lagi pemakaian bahan bakar minyak semakin boros.

Hingga meyebabkan pembakaran tidak maksimal, akibatnya akan membuat motor sudah tidak seperti biasanya atau kehilangan tenaga.

jadi bila terdengar suara knalpot nembak pada motor anda, jangan di biarkan terlalu lama segerlah periksa bagian selongsong pembuangannya.

Bila terlihat ada yang bocor makan segeralah untuk bergegas menambal nya atau ganta dengan yang baru.

4. Campuran Udara Dan Bensin Tidak Sesuai Jadi Penyebab Knalpot Nembak

karburator motor berfungsi menggabungakan bahan bakar minyak dan udara untuk di ubah menjadi gas atau kabut bensin kalo saya menyebutnya asap motor.

Untuk mempermudah proses pembakaran. sebab yang lain ialah campuran udara dan bensin di ruang bakar yang tidak sesuai

bisa jadi karena asupan udara terlalu sedikit atau terlalu banyak dan juga sebaliknya.

Oleh sebab itu pastikan melakukan pengaturan ini dengan tepat.

Pada motor karburator, usahakan seting sendiri dulu, baru kalo tidak bisa bisa minta bantuan bengkel.

Sementara untuk motor injeksi, wajib pakai komputer lantaran sudah menggunakan ECU.

Masalah lain yang di timbulkan dari campuran bensin dan udara yang tidak pas antara lain:

Contoh bensin terlalu berlebihan akan membuat motor terasa boros. sebaliknya bensin yang terlalu sedikit mudah menyebabkam motor mati.

5. injektor rusak atau karburator minta ganti yang baru.

segeralah ganti karbjrator dan injektor yang sudah rusak. asupan udara dan bensin yang tidak sesuai. bisa jadi disebabkan oleh kondisi karburator atau injektor.

Baca Juga :   Penyebab Dan Cara Mengatasi Knalpot Bocor

Bila sudah tidak layak pakai, pastinya akan mempengaruhi campuran udara dan bensin saat di ruang bakar. hal semacam inilah yang menjadikan knalpot motor anda nembak.

Kemungkinan injektor atau karburator rusak bisa bermacam macam. paling umum ialah penggunaan bahan bakar yang tidak tepat atau tidak sesuai rekemendasi dari pabrik.

Bisa jadi juga, sebab usia yang sudah tua sehingga meneyebabkan kerusakan komponen.

Hal semacam itulah yang biasanya sering terjadi dan mengakibatkan knalpot nembak-nembak pada motor. kalau kamu mengalamai hal yang sama seperti di atas, segera periksa motor anda terlebih dahulu. agar tidak mengalami hal-hal yang tidak di inginkan.

6.Timing pengapian

Pada umumnya timing pengapian yang terlambat akan membuat campuran bahan bakar dan udara di mesin tidak terbakar secara merata.

sisa campuran bahan bakar dan udara yang tidak ikut terbakar akan masuk ke knalpot akibatnya akan menyebabkan percikan api.

ketika hal ini sampai di biarkan pastinya semakin lama knalpot akan semakin parah. efeknya bisa menyalur kebagian komponen yang lainya.

7. Tutup Choke Yang terbuka atau belum di tutup

Hal semacam ini terlihat sangat sepele tapi bisa menjadi salah satu penyebab terjadinya bunyi nembak pada knalpot mu

sudah sering terjadi pengendara motor selalu lupa menutup kembali choke yang yang telah mereka buka sebelumnya.

Tentu hal ini akan menyebabkan banyak nya aliran bensin yang masuk ke ruang bakar.

Akibat dari hal ini ialah proses pembakaran yang tidak merata atau tidak sempurna.

Nah waktu anda menarik tuas gas, tentu akan menimbulkan suara ledakan pada knalpot anda.

Sudah bisa di pastikan motor anda akan mengalami penurunan kinerja nya atau bahkan mesin bisa mati mendadak.

Penyebab Knalpot Motor Nembak-Nembak

Nah itulah masbro salah satu penyabab terjadinya knalpot motor masbro meledak-ledak atau nembak-nembak yang kami rangkum jadi 7 penyabab terjadinya knalpot motor nembak-nembak,

Dengan artikel ini semoga menambah pengatahuan seputar otomotif, semoga bermamfaat

admin
adminhttps://aufaproject46.com/
Media Online Otomotif dan modifikasi motor
RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments